Dijual : Tanah & Bangunan Strategis di Kawasan Wisata Batik Trusmi Cirebon NEGO
Rp. 3.000.000.000
Fasilitas Property
Kawasan Batik Trusmi di Kabupaten Cirebon dikenal sebagai salah satu sentra batik dan tujuan wisata belanja di
Provinsi Jawa Barat. Di kawasan ini terdapat banyak toko yang menjual produk batik dan memberikan pilihan
bagi wisatawan belanja yang berkunjung ke kawasan ini.
Industri batik ini berkembang di Desa Trusmi, Kecamatan Plered dengan jumlah pengusaha yang tercatat saat ini sebanyak 521 unit usaha dengan jumlah tenaga kerja sebanyak 4.462 orang nilai investasi sebesar Rp12.695.951.000,- dan kapasitas produksi mencapai 23.023 kodi per tahun (Disperindag Kabupaten Cirebon). Pemasaran hasil produksinya pun mencakup pasar lokal dan ekspor ke mancanegara seperti Jepang, Thailand, Brunei Darussalam, dan Filipina. Adanya kegiatan industri ini turut menyumbangkan Laju Pertumbuhan
Ekonomi (LPE) Kecamatan Plered sebesar 7.79 persen, menempati urutan pertama di Kabupaten Cirebon